Senin, 27 Februari 2023, 21:34 WIB
Pemain divisi 3 Spanyol, Cristian Herrera mencetak gol spektakuler. Dia melakukannya dari lini tengah saat kickoff babak kedua.
Sayangnya, 3 menit berselang, wasit harus menghentikan pertandingan antara CE Sabadell dan UD Logrones. Hujan deras membuat kondisi lapangan mandek dan tidak memungkinkan untuk melanjutkan pertandingan.
Penulis skenario: Andika Gesta
VE: Wahyu Marchisio
(Ahmad Wahyudin)
Ikuti berita Sportsstars di berita Google