Indeks
Game  

Game Zombie Terbaik, Pastinya Seru Untuk Dimainkan

Game Zombie Terbaik Pastinya Seru Untuk Dimainkan
Ilustrasi game zombie terbaik. Foto: Ist/Net

Game zombie terbaik memang seru untuk Anda mainkan. Pada dunia game sendiri tema zombie memang sudah tidak asing lagi. Beberapa tahun ke belakang, game ini menjadi banyak disukai oleh masyarakat. Anda tentunya perlu mencoba berbagai pilihan dari game satu ini.

Ilustrasi game zombie terbaik. Foto: Ist/Net

Inilah Beberapa Pilihan Game Zombie Terbaik

Game yang satu ini tidak kalah menarik dengan genre yang lainnya. Untuk itu ketahui beberapa game zombie yang perlu Anda coba berikut.

Dead Effect 2

Dead Effect 2 sebagai salah satu game shooter yang memiliki visual memukau. Selain itu, banyaknya zombie serta monster untuk Anda habisi. Game ini juga melengkapinya dengan elemen RPG. Hal ini yang memungkinan pemainnya dalam melakukan upgrade segala kebutuhan dari karakternya.

Into the Dead 2

Into the Dead 2 ini menjadi game zombie terbaik lanjutan dari versi pertamanya. Memang terdapat perbedaan dari versi pertama dengan versi keduanya. Into the Dead 2 dengan berbagai fiturnya yang lebih lengkap. Memiliki petualangan serta pertarungan yang lebih menantang dari versi pertamanya.

Dead Trigger 2

Dead Trigger sebagai pilihan game yang agak lebih tua. Namun developer masih terus memberikan update. Sehingga menjadikan game ini masih bisa tetap relevan hingga saat ini.

Unkilled

Unkilled menjadi penerus atau suksesor dari Dead Trigger 2. Keduanya dalam pengembangan developer yang sama. Namun Unkilled memiliki fiturnya yang sedikit lebih baik. Selain itu misi lebih banyak, pertarungan melawan, serta mode online PvP.

Kill Shot Virus

Kill Shot Virus yang menawarkan gameplay yang membuat Anda ingin mencoba lagi. Persenjataan lengkap dan upgradable menjadikan pemainnya dapat bereksperimen. Pastinya dengan cara terbaik untuk membasmi zombie.

Game zombie terbaik menjadikan pilihan game yang seru untuk Anda mainkan. Sehingga Anda tidak akan cepat bosan saat memainkannya.

Exit mobile version